Danramil 0824/12 Kaliwates Narasumber Pembinaan RW dan RT, Ajak Tingkatkan Budaya Gotong Royong

    Danramil 0824/12 Kaliwates Narasumber Pembinaan RW dan RT, Ajak Tingkatkan Budaya Gotong Royong

    JEMBER - Bertempat di Balai Kelurahan Mangli Kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember dilaksanakan pembinaan pejabat Rukun Tetangga (RT) dan Rukun Warga (RW) Se Wilayah Kelurahan Mangli.

    Hadir pada kegiatan tersebut diantaranya, Camat M Suryadi, Danramil 0824/12 Kaliwates Kapten Inf Suwarno,  Kapolsek Kompol Nurhadi Suseno, Perangkat Kelurahan dan para Ketua RT dan RW.

    Dalam wawancaranya Danramil 0824/12 Kaliwates yang didaulat memberikan materi pembinaan, mengajak RT dan RW untuk memelihara dan meningkatkan budaya gotong royong, sebagai budaya luhur Bangsa Indonesia.

    Menyikapi kegiatan tersebut, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso mendukung kegiatan yang dilaksanakan tersebut, gotong royong merupakan budaya luhur Bangsa Indonesia yang harus terus kita lestarikan, yang syarat dengan rasa kebersamaan, persatuan dan kesatuan serta kepedulian. Tegasnya.(Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/12 Kaliwates hadiri...

    Artikel Berikutnya

    Mitigasi Bencana dan Optimalkan Irigasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Sudah Saatnya Pemerintah Membangun Koperasi Indonesia Inc., Sebuah Solusi untuk Kesejahteraan Bangsa
    Mantapkan Komsos, Dandim 0824/Jember Silaturahmi Ke Manager Mall Roxxy Square
    Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden RI Setelah Kunjungan Kerja di Mesir dan Ikuti Rapat Terbatas Dengan Presiden
    Anak Hanyut di Sungai Bedadung, Danramil Bersama Tim SAR Lakukan Pencarian
    Polri Lakukan Pelatihan Gabungan Ambulans Udara, Tingkatkan Pelayanan Darurat Saat Nataru
    Anak Hanyut di Sungai Bedadung, Danramil Bersama Tim SAR Lakukan Pencarian
    Mitigasi Bencana dan Optimalkan Irigasi Pertanian, Danramil 0824/12 Kaliwates Pimpin Karya Bakti TNI Bersihkan Sungai Sepanjang 550 Meter
    Koramil 0824/12 Kaliwates Bersama  Muspika Pembinaan  RT/RW, Sukseskan Pilkada dan Jaga Keamanan Jelang Nataru 2024
    Pasca Pemungutan Suara, Koramil 0824/12 Kaliwates Pendampingan Pemeriksaan Kesehatan Gratis Bagi Petugas TPS   
    Danramil 0824/12 Kaliwates Hadiri Peringatan Maulid Nabi, Kaliwates Bersholawat
    Anak Hanyut di Sungai Bedadung, Danramil Bersama Tim SAR Lakukan Pencarian
    Jelang HUT RI Ke 79, Babinsa Koramil 0824/12 Kaliwates bersama Warga Kerja Bakti, Pembersihan Lingkungan  dan Pasang Bendera Merah Putih
    Beberapa Warga Terjangkit DBD, Tiga Pilar Kelurahan Langsung Lakukan PSN
    Babinsa Kormail 0824/12 Kaliwates Berikan Pembelajaran Pengenalan Profesi dan Wasbang Kepada Pelajar TK Pertiwi
    Pasca Pemungutan Suara, Koramil 0824/12 Kaliwates Pendampingan Pemeriksaan Kesehatan Gratis Bagi Petugas TPS   
    Danramil 0824/12 Kaliwates Hadiri Peringatan Maulid Nabi, Kaliwates Bersholawat
    Danramil 0824/12 Kaliwates Narasumber Pembinaan RW dan RT, Ajak Tingkatkan Budaya Gotong Royong
    Mitigasi Bencana dan Optimalkan Irigasi Pertanian, Danramil 0824/12 Kaliwates Pimpin Karya Bakti TNI Bersihkan Sungai Sepanjang 550 Meter
    Pasca Pemungutan Suara, Koramil 0824/12 Kaliwates Pendampingan Pemeriksaan Kesehatan Gratis Bagi Petugas TPS   
    Karya Bakti TNI Koramil 0824/12 Kaliwates Bersihkan Aliran Sungai Bedadung, Dukung Rencana Jadikan Destinasi Wisata

    Ikuti Kami